![]() |
AKP Zainuddin. |
"Pengungkapan kasus yang kami lakukan selama 2018, atas hasil penyelidikan dan pengembangan yang kita lakukan di lapangan," tegas AKP Zainuddin, Senin (26/3/2018).
Mantan Kanit Reskrim Polsek Manggala Polrestabes Makassar itu menyebutkan, peran dan keterlibatan masyarakat sangat diperlukan dalam memberantas peredaran narkoba.
"Keikutsertaan masyarakat memerangi dan memberantas narkoba kami sangat perlukan. Sehingga, ke depan Palopo bebas dari zona peredaran narkoba," kuncinya. (ARI)
Tidak ada komentar: